pembelajaran

ASAH 4C SKILL SISWA MELALUI SEMINAR HASIL PKL 2023

ASAH 4C SKILL SISWA MELALUI SEMINAR HASIL PKL 2023

Pengembangan keterampilan literasi di SMKN 2 Bondowoso melalui kegiatan seminar Hasil PKL 2023. Siswa Desain dan produksi busana dan Tata Kecantikan kulit dan rambut mempresentasikan karya terbaik PKL 2023. Selama 3 hari (Senin - Rabu, 30 Oktober - 1 November) di Aula...

OUTDOOR LEARNING MENJELAJAH IJEN BATIK TAMANAN

OUTDOOR LEARNING MENJELAJAH IJEN BATIK TAMANAN

SMKN 2 Bondowoso - Pembelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan kali ini sangat menyenangkan. Bagi siswa kelas XI Perhotelan Outdoor learning yang dilaksanakan pada Senin-Selasa (23-24/10/2023) menjadi pengalaman merdeka belajar yang membuka wawasan bagaimana batik...

PRESTASI

KEGIATAN

PERINGATAN HARDIKNAS TAHUN 2024

PERINGATAN HARDIKNAS TAHUN 2024

Kamis, 2 Mei 2024, SMKN 2 Bondowoso melaksakan upacara HARI PENDIDIKAN NASIONAL. Di laksanakan di lapangan SMKN 2 Bondowoso.     HARI PENDIDIKAN NASIONAL merupakan momen sakral dan penting sebagai bentuk apresiasi terhadap jasa dan pengorbanan guru di...

SEMARAK RAMADHAN SISWA SMKN 2 BONDOWOSO

Di bulan Ramadhan ini SMKN 2 Bondowoso mengadakan pesrom (pesantren ramadhan) selama 3 hari dari hari Rabu,kamis dan Jumat. Seluruh siswa siswi kelas 10,11 SMKN 2 Bondowoso Mengikuti kegiatan tersebut , kegiatan ini hanya di lakukan setahun sekali di bulan Ramadhan....

OSIS SMK NEGERI 2 BONDOWOSO BERBAGI

OSIS SMK NEGERI 2 BONDOWOSO BERBAGI

OSIS SMKN 2 Bondowoso membagikan sembako kepada orang-orang yang membutuhkan dan casis yang kurang mampu/anak yatim-piatu. OSIS SMKN 2 Bondowoso mempunyai progam kerja amal (jum'at berbagi) dimana uang tersebut akan di gunakan untuk membeli sembako dan di bagikan...

SMAKENDA BERTAFAKUR, ISRA’ MI’RAJ 1445 H

SMAKENDA BERTAFAKUR, ISRA’ MI’RAJ 1445 H

7 Februari 2024, OSIS SMK Negeri 2 Bondowoso mengadakan kegiatan Isra' Mi'raj. Seluruh siswa berkumpul di aula untuk menyaksikan pemberian hadiah bagi pemenang lomba ceramah dan kaligrafi kemarin. Pada hari ini SMKN 2 Bondowoso mengundang K. H Samsul Arifin dari...