ANISA AHLA Siswi SMK Negeri 2 Bondowoso yang akan berkompetisi mewakili kabupaten bondowoso dalam Ajang Pemilihan Duta Wisata Raka Raki Jawa Timur tahun 2020 pada tanggal 5-8 Maret 2020, dan saat ini Anisa bersama Tim dari Dispar sedang mengikuti Technical Meeting di Surabaya.
Suatu kebanggaan bagi SMK Negeri 2 Bondowoso hadir di suatu event paling bergensi di Surabaya, yakni Surabaya Fashion Week SMKN 2 Bondowoso menyajjikan busana yang dirancang dan dibuat oleh siswa SMK Negeri 2 Bondowoso, Semoga dengan hadirnya SMKN 2 Bondowoso di Surabaya Fashion week menjadi penyemangat siswa untuk meraih prestasi yang setinggi-tingginya.
Mereka adalah alumni 2019 yang saat ini bekerja di Baratha Hotel Bondowoso ada sekitar 10 alumni yang bekerja di sana dengan gaji di atas UMR di tambah uang service.
Dan satu kebanggaan lagi seragam yang meraka gunakan merupakan hasil karya siswa SMK Negeri 2 Bondowoso melalui produk Batik Ciprat.
Inilah bukti nyata kami bahwa siswa siswi kami di didik untuk siapa kerja dan siap untuk berwirausaha.
Ayo jangan ragu lagi untuk bergaung bersama kami karena bersama kami masa depan bisa lebih baik.
SMK Negeri 2 Bondowoso
MANTAB “Mandiri Profesional dan Berahklak Mulia”
Bondowoso – Pada HUT Indonesia yang ke 74 Siswa SMK Negeri 2 Bondowoso kembali terpilih menjadi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibaraka) terdapat 3 Siswa yang terpilih, semoga kedepanya prestasi SMK Negeri 2 Bondowoso terus meningkat dan menjadi penyemangat bagi siswa lainnya
Sekali lagi siswa SMK Negeri 2 Bondowoso meraih prestasi yang cemerlang di ajang Pemuda Pelopor Kabupaten Bondowoso Bidang Pangan yang meraih Terbaik I dan Terbaik II yang diraih oleh Ananda Adinda Rani Redina Putri dan Terbaik II diraih oleh Timotius Adi Pratama,
Semoga prestasi ini menjadi pendorong bagi siswa lainnya untuk berprestasi di sekolah maupun diluar sekolah.
Recent Comments